• SMK MUHAMMADIYAH SINGKUT
  • Jln. Budi Utomo Patok 16, Desa Sei Benteng Singkut
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh saya AGUS MUSLIM H, S.PSI kepala SMK Muhammadiyah Singkut menyambut gembira program Direktorat Pendidikan vokasi Direktorat sekolah menengah kejuruan yaitu program SMK pusat keunggulan tahun 2021. sesuai dengan visi misi SMK Muhammadiyah Singkut menjadi lembaga pendidikan yang mampu menyiapkan lulusan yang beriman dan bertakwa berakhlak mulia competent dan berdaya saing tinggi sehingga mampu melakukan tiga hal di kemudian hari yaitu siap kerja siap melanjutkan ke jenjang pendidikan selanjutnya dan siap beruntuk berwirausaha jika SMK Muhammadiyah Singkut mendapatkan bantuan smk pusat keunggulan tahun 2021 tahap yang kedua di masa akan melakukan rencana aksi sebagai berikut yang pertama membangun komunikasi dan bekerjasama dengan dunia usaha dunia industri untuk melakukan penyelarasan kurikulum sekolah peningkatan kompetensi guru-guru dengan melakukan pelatihan guru upscaling recycling dengan dunia usaha dunia industri terutama guru kompetensi keahlian penerapan budaya terjadi juga di dalam proses pembelajaran dan pelatihan dan menerapkan manajemen berbasis IT yang kedua membangun sarana prasarana sebagai tempat latihan peserta didik dan pusat pelayanan bagi masyarakat pada aspek otomotif kendaraan ringan yang ketiga pengembangan kerjasama dengan pihak-pihak eksternal yang dapat membantu peningkatan pengembangan kegiatan ekstrakurikuler terkait dengan penguatan budaya kerja diantaranya  bekerjasama dengan Kodim dan Koramil serta para pihak-pihak profesional untuk menguatkan budaya kerja melalui kegiatan-kegiatan ekstrakurikuler yang relevan yang keempat bekerja sama dengan induknya dalam penyaluran lulusan di dunia kerja demikian rencana aksi yang akan dilaksanakan SMK. jika berkesempatan mendapatkan bantuan smk pusat keunggulan tahun 2021 saya AGUS MUSLIM H, S.PSI kepala SMK Muhammadiyah Singkut mengucapkan salam SMK hebat wassalamu'alaikum warahmatullahi

Baca Juga
Aksi Kemanusiaan Peduli Palestina Oleh SMK Muhammadiyah Singkut

Palestina kembali memanas, serangan demi serangan kembali diluncurkan. Serangan yang dilancarkan kewilayah Gaza telah menyebabkan jatuhnya ribuan korban jiwa, serta hilangnya fasilita

23/10/2023 07:48 - Oleh Administrator - Dilihat 461 kali
SMK Muhammadiah Ikut Serta dalam Lomba Kihajar STEM

SMK Muhammadiyah Singkut berpartisipasi dalam Lomba Kihajar STEM yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan. Pelaksanaan kegiatan dilaksanakan dalam beberapa tahap, yaitu tahap awal yan

06/08/2023 16:11 - Oleh Administrator - Dilihat 582 kali
Pengembangan diri dihari Sabtu ahir bulan

Di SMK Muhammadiyah Singkut, setiap hari Sabtu pada minggu keempat setiap bulan diadakan kegiatan pengembangan diri yang bertujuan untuk memperkuat karakter, meningkatkan keterampilan,

27/07/2024 12:40 - Oleh Administrator - Dilihat 144 kali
Pembangunan gedung kelas representatif

Kegiatan pembangunan di SMK Muhammadiyah Singkut meliputi pembangunan gedung ruang kelas dan infrastruktur pendukung lainnya. Proyek ini akan mencakup pembangunan 12 ruang kelas yang di

31/07/2024 17:57 - Oleh Administrator - Dilihat 146 kali
Sinopsis Teri Wonderland

### Sinopsis Tarian "Wonderland" "Wonderland" adalah sebuah tarian yang membawa penonton dalam perjalanan ajaib ke dunia fantasi yang penuh warna dan keajaiban. Dengan menggabungkan el

07/08/2024 20:36 - Oleh Administrator - Dilihat 236 kali